Cappuccino dan Sejarah Kedai Kopi Dunia

ARENGAINDONESIA.COM - Cappuccino dan sejarah Kedai kopi dunia Kisah kedai kopi dimulai pada tahun 1475 di Konstantinopel (sekarang Istanbul, Turki) dengan dibukanya kedai kopi pertama bernama Kiva Han. Kedai ini menjadi pusat pertemuan sosial dan intelektual, tempat orang-orang berkumpul untuk berbincang, bermain catur, dan menikmati kopi. Popularitas kopi kemudian menyebar ke Eropa melalui pelabuhan Venesia. [...]

Cappuccino dan Sejarah Kedai Kopi Dunia2025-03-30T14:24:02+07:00

Dari Rempah Konstantinopel ke Manisnya Iced Caramel Macchiato

ARENGAINDONESIA.COM - Dari Rempah Konstantinopel ke Manisnya Iced Caramel Macchiato. Sejarah kopi mencatat bahwa pada abad ke-15, di masa kejayaan Konstantinopel, bangsa Turki menjadi pelopor dalam menyeduh biji kopi menjadi minuman. Mereka tidak hanya menyeduh kopi biasa, tetapi juga meraciknya dengan rempah-rempah eksotis seperti cengkeh, kapulaga, anis, dan kayu manis. Kombinasi ini menciptakan minuman yang [...]

Dari Rempah Konstantinopel ke Manisnya Iced Caramel Macchiato2025-03-28T10:19:44+07:00

Dari Arab ke Resep Java Chips Frappuccino

ARENGAINDONESIA.COM - Dari Arab ke Resep Java Chips Frappuccino. Kopi, yang dalam bahasa Arab disebut "qahwa" yang berarti pencegah tidur, sudah diukir oleh jejak waktu yang sangat panjang. Di masa lalu, orang Arab sangat menghargai kopi, sehingga resep penyeduhannya dijaga ketat dan tanaman kopi diamankan secara demikian rupa. Namun, seiring manfaat dan kesejahteraan para pedagang, [...]

Dari Arab ke Resep Java Chips Frappuccino2025-03-27T13:40:42+07:00

Mocha Frappucino yang Legendaris

ARENGAINDONESIA.COM - Mocha Frappuccino yang Legendaris. Sejak penemuan tanaman Coffea arabica, spesies kopi terbaik di dunia yang berasal dari dataran tinggi Ethiopia, tanaman ini telah mengubah wajah peradaban umat manusia. Kedai-kedai kopi bertumbuh dari Afrika sampai ke Asia dan akhirnya sampai di Indonesia. Dari sana, lahir racikan beragam dari kopi pahit sampai kopi manis. Kopi, [...]

Mocha Frappucino yang Legendaris2025-03-20T13:54:53+07:00