Rasa Tradisional yang Tak Lekang oleh Waktu: Gula Semut sebagai Warisan Budaya
Gula semut merupakan salah satu bahan makanan yang telah menjadi bagian dari warisan budaya Indonesia. Rasa tradisional yang dihasilkan oleh gula semut tak lekang oleh waktu, dan telah ikut berperan aktif dalam kemeriahan kancah kuliner Indonesia. Karena sudah banyak diekspor, tak berlebihan juga bila gula semut pun memeriahkan kuliner internasional. Tentang Asa-Usul Nama Gula Semut [...]