Cara Membuat Gula Semut Aren

ArengaIndonesia.com - Gula semut aren sering  disebut juga gula aren kristal, gula aren bubuk atau Arenga palm sugar. Terkadang disebut juga gula jawa, sekaipun kurang tepat. Cara membuat kurang lebih sama dengan membuat gula aren cetak, menggunakan getah bening (nira) dari pohon enau (arengga pinnata). Setelah diuapkan untuk mengurangi kadar air,  beberapa lama akhirnya jadi [...]