Cara Membuat Boba Tea Gula Aren Cair – Bisa Untuk Sendiri atau Bisnis
Boba adalah bola-bola kecil yang terbuat dari tepung tapioka yang biasanya dimasak dalam air mendidih dan dicampur dengan gula aren cair, kemudian ditambahkan ke minuman seperti teh susu, kopi, atau minuman lainnya. Minuman yang menggunakan boba disebut boba tea atau bubble tea.Simak cara membuat boba tea gula aren cair ala rumahan. Anti gagal rasanya pasti [...]