Fungsi Gula Aren Cair Dalam Industri Rokok Kretek

Pemakaian gula aren cair tidak terbatas sebagai pemanis es kopi susu, membuat minuman atau sebagai campuran herbal. Gula aren cair ternyata juga dipakai dalam industri rokok kretek secara luas. Rokok kretek adalah jenis rokok asli Indonesia yang dibuat dari campuran rempah-rempah. Rempah yang digunakan adalah gula aren, tembakau dan cengkeh, serta berbagai macam bahan tambahan [...]

Fungsi Gula Aren Cair Dalam Industri Rokok Kretek2023-04-07T19:31:41+07:00

Cara Membuat Boba Tea Gula Aren Cair – Bisa Untuk Sendiri atau Bisnis

Boba adalah bola-bola kecil yang terbuat dari tepung tapioka yang biasanya dimasak dalam air mendidih dan dicampur dengan gula aren cair, kemudian ditambahkan ke minuman seperti teh susu, kopi, atau minuman lainnya. Minuman yang menggunakan boba disebut boba tea atau bubble tea.Simak cara membuat boba tea gula aren cair ala rumahan. Anti gagal rasanya pasti [...]

Cara Membuat Boba Tea Gula Aren Cair – Bisa Untuk Sendiri atau Bisnis2023-02-17T09:54:35+07:00

Pina Colada Iced Coffee – Resep Minuman Segar di Cuaca Cerah

Piña colada adalah minuman populer yang ditemukan di Puerto Rico. Terbuat dari jus nanas, rum, kelapa, dan disajikan dengan es serut . Namanya berarti "nanas tegang" dalam bahasa Spanyol. Minuman ini aslinya ditemukan di San Juan pada tahun 1954 oleh seorang bartender bernama Ramón "Monchito" Marrero. Langsung jadi minuman favorit sampai dinyatakan sebagai minuman resmi Puerto Rico pada tahun 1978. [...]

Pina Colada Iced Coffee – Resep Minuman Segar di Cuaca Cerah2023-02-09T17:14:54+07:00

Perkenalan Dengan Kopi Yellow Caturra, Enak dan Langka

Saat traveling ke Flores, sampai di Bajawa, Mamin dibuat heran memandangi sebatang pohon kopi tua sedang berbuah. Tumbuh di perbukitan, lokasi agak terpencil, terpisah dari pohon kopi lainnya. Ceri warna kuning berbaris cantik diantara ceri berwarna hijau. Saat itu belum mengenal kopi Yellow Caturra. Tak pikir itu adalah kopi setengah masak. Atau mungkin kurang sempurna [...]

Perkenalan Dengan Kopi Yellow Caturra, Enak dan Langka2022-07-11T13:38:47+07:00