The greatest Wealth is Health.
Arenga Indonesia – Your Healthy Choice
Hippocrates sebagai bapak ilmu kedokteran mengatakan “Biarlah makanan yang menjadi obat, dan obat yang menjadi makanan.” Sudah menjadi terbesit di benak umum, bahwa selalu timbul konotasi manis sama dengan penyakit. Bagaimana bila kami katakan bahwa manis adalah sehat? Bahwa manis adalah gaya hidup sekarang. Manis itu Gula Aren Organik.
Kami di Arenga percaya bahwa manis dapat ditempuh dengan sehat, manislah yang memberikan hidup sehari-hari menjadi indah untuk dijalani. Kami membantu anda untuk memilih manis menjadi hidup sehat. Arenga: Your Healthy Choice.
100%
Organic
100%
Indonesia
Journal & News
Gula Aren Granulasi Untuk Komersial dan Industri
ARENGAINDONESIA.com, Tangerang - GULA AREN GRANULASI UNTUK KOMERSIAL dan INDUSTRI: Memenuhi Kebutuhan Gula Sehat untuk Makanan dan Minuman Gula merupakan salah satu bahan penting dalam dunia kuliner, yang digunakan dalam berbagai macam makanan dan minuman. [...]
4 Macam Kopi Kekinian yang Bisa Dibuat Sendiri di Rumah
ARENGAINDONESIA.com, Tangerang - Kopi Kekinian: Menikmati Esensi Kekinian dalam Setiap Tegukan Kopi Dengan Aneka Variasi Rasa Yang berbau kekinian itu akan selalu menarik perhatian kaum milenial. Dari tempat hangout, tempat wisata, sampai ke makanan dan [...]
Beda Cangkir Keramik dan Gelas Beling Pada Material Wadah Sajian Kopi
ARENGAINDONESIA.com, Tangerang - Gelas Kaca atau Cangkir Cangkir: Beda Pilihan Material yang Memengaruhi Pengalaman Menikmati Kopi Ketika kita memasuki kedai kopi favorit, teman-teman pernah bertanya mengapa kita disuguhkan dengan cangkir keramik dan di lain waktu [...]
Sejarah dan Tradisi Penggunaan Palm Sugar dalam Berbagai Budaya di Dunia
ARENGAINDONESIA.com , Tangerang - Sejarah dan Tradisi Penggunaan palm sugar dalam Berbagai Budaya di Dunia Palm sugar tidak hanya dikenal di Indonesia tapi juga di berbagai belahan dunia. Pemanis alami yang dihasilkan dari getah pohon [...]
Cokelat, Tanaman Dengan Sejarah Panjang di Indonesia
ARENGAINDONESIA.COM, Tangerang - Sejarah Tanaman Cokelat dan Perkembangannya di Indonesia Habis menikmati secangkir coklat hangat dengan pamanis palm sugar bersama teman-teman, rasanya yang lembut mengalir di tenggorkan, menimbulkan rasa hangat di perut yang disusul rasa [...]
More from our Instagram
Healthy life tips
GulaArenOrganik.com by Arenga
[hungryfeed url=”http://www.gulaarenorganik.com/feeds/posts/default” feed_fields=”” template=”1″ max_items=”3″]
More from GulaArenOrganik.com









