5 Jenis Bumbu Dapur dari Buah – Bikin Tambah Semangat Makan

Sebenarnya banyak buah yang terlihat dalam masakan Indonesia, baik fungsinya sebagai sayur atau bumbu masak. Lima jenis di bawah hanya sebagai perwakilan karena mereka serasi dipadu-padan dengan gula aren sebagai pemanis atau penggurih dalam masakan. Mengapa buah bisa digunakan sebagai bumbu masak? Karena beberapa buah seperti di bawah memiliki rasa, aroma, dan tekstur yang dapat [...]

5 Jenis Bumbu Dapur dari Buah – Bikin Tambah Semangat Makan2023-12-28T08:09:55+07:00

Teknik Rekayasa Genetika (GMO) – Apa dan Bagaimana Cara Mengenali Produknya

Kalau berkaitan dengan produk pertanian, Sobat Arenga sering mendegar istilah teknik rekayasa genetika atau GMO ( Genetically Modified Organism ), bukan? Bibit yang dikeluarkan oleh korporasi besar ini sudah tersebar ke seluruh dunia dan banyak diterapkan dalam pertanian non-organik. Dan sadar atau tidak, kemungkin besar, terutama kita di Indonesia sudah sering mengkomsumsinya dalam makanan atau minuman [...]

Teknik Rekayasa Genetika (GMO) – Apa dan Bagaimana Cara Mengenali Produknya2023-04-17T12:47:56+07:00

10 Strategi Efektif untuk Meningkatkan Pendapatan Bisnis

Setiap pemilik usaha atau bisnis pasti ingin meningkatkan pendapatan agar laba juga berumbuh di perusahaan mereka. Karena pendapatan adalah sumber laba yang jadi faktor utama agar bisnis dapat bertahan hidup dan tumbuh berkembang dalam jangka panjang. Nah bagaimana strategi efektif untuk meningkatkan pendapatan ini? Masalahnya adalah meningkatkan pendapatan tidaklah mudah. Membutuhkan usaha yang keras dan [...]

10 Strategi Efektif untuk Meningkatkan Pendapatan Bisnis2023-03-28T10:10:06+07:00

Gula Aren Seharusnya Bermutu Baik Tapi Tidak Selalu, Mengapa?

Arenga Indonesia - Seperti apa gula aren tidak bermutu? - Hampir semua orang ingin sehat. Tentu saja! Karena kesehatan berperan penting dalam meningkatkan kualitas hidup, memungkinkan kita leluasa melakukan aktivitas sehari-hari. Benar bahwa harta termal di dunia adalah kesehatan. Dengannya kita bisa beribadah, menyelesaikan pekerjaan, berolahraga, melakukan aktivitas sosial, dan menikmati hobi tanpa terganggu. Makanya [...]

Gula Aren Seharusnya Bermutu Baik Tapi Tidak Selalu, Mengapa?2023-06-10T16:23:11+07:00