Resep Palm Sugar Coffee Mocktails

Arenga Indonesia - Resep palm sugar coffee mocktails ato mocktail cofee di bawah ini terinspirasi oleh kopi susu gula aren. Karena secara bahan dan cara pembuatannya tak jauh beda. Yang membedakan hanya penambahan rempah dan whipped cream. Minum kopi telah menjadi gaya hidup di banyak negara di seluruh dunia. Seiring berkembangnya industri kopi, minum kopi [...]

Resep Palm Sugar Coffee Mocktails2023-06-17T17:06:49+07:00

Jebena Buna, Merayakan Kopi Dalam Masyarakat Oromo Ethiopia

Orang-orang Oromo dengan tradisi minum kopi Jebena Buna yang terkenal di dunia. Foto dari Wikipedia Oromo adalah salah satu kelompok etnis terbesar di Ethiopia, sebagaian besar hidup di wilayah tengah dan selatan negara itu. Berjumlah sekitar 30 juta orang dari total populasi 60 juta. Tanah air asli mereka, Oromia, mencakup sebagian besar wilayah Etiopia sekarang, terbentang [...]

Jebena Buna, Merayakan Kopi Dalam Masyarakat Oromo Ethiopia2023-03-25T11:13:03+07:00

5 Sirup Favorit Untuk Campuran Es Kopi

Arenga Indonesia - Es kopi adalah minuman yang sangat populer di seluruh dunia, dan sirup merupakan salah satu bahan yang bisa ditambahkan ke dalam es kopi untuk memberikan rasa yang lebih variatif dan nikmat.Kalau untuk kafe atau kedai kopi, wajib banget menemukan sirup favorit untuk es kopi ini. Kita sudah tahu bahwa es kopi yang [...]

5 Sirup Favorit Untuk Campuran Es Kopi2023-06-09T21:00:02+07:00

Manfaat Sosial Ngopi di Kedai Kopi

ArengaIndonesia.com - Kopi telah menjadi bagian penting dari norma masyarakat. Sejak dari warung kopi di pedasaan sampai cafe di perkotaan, kopi hadir di tengah perbincangan. Begitu terbiasanya kita dengan minuman berwarna hitam ini sehingga istilah “coffee break ” selama jam kerja pun jadi umum. Minum kopi di rumah, di tempat kerja dan bahkan di kedai [...]

Manfaat Sosial Ngopi di Kedai Kopi2023-05-01T13:48:43+07:00