Kopi Bisa Melindung Jantung dan Membuat Kita Panjang Umur

ARENGAINDONESIA.COM - Kabar Baik Bagi Pecinta Kopi: Minum Kopi Bisa Melindungi Jantung dan Memperpanjang Usia alias Panjang Umur! Sobat Arenga pecinta kopi, ada kabar gembira nih! Seperti diketahui, minuman kesayangan kita terus diteliti dalam berbagai studi ilmiah lalu diterbitkan di jurnal-junal ilmu pengetahuan. Dari sana kita bisa mengekstrak berbagai manfaat kopi yang membuat kita tidak [...]

Kopi Bisa Melindung Jantung dan Membuat Kita Panjang Umur2025-04-03T15:20:54+07:00

Solusi Manis Menutup Kekurangan Pasokan Gula Nasional

ARENGAINDONESIA.com - Gula Aren: Solusi Manis Menutup Kekurangan Pasokan Gula Nasional Seperti kita tahu, akhir-akhir ini terjadi kelangkaan pasokan gula pasir di pasar. Kejadian ini berulang setiap tahunnya. Akibatnyba banyak industri makanan dan minuman yang kekurangan pasokan gula kristal rafinasi (GKR), tercancam berhenti berproduksi. Gak heran ya berbagai pihak yang berkepentingan menghimbau pemerintah agar ada [...]

Solusi Manis Menutup Kekurangan Pasokan Gula Nasional2024-02-26T17:06:47+07:00

Mengapa Aroma Gula Aren Organik itu Wangi? Ini Penjelasannya!

ARENGAINDONESIA.com - Aroma Gula Aren Organik Mengapa Wangi? Kalau pabrik Arenga Indonesia sedang mengeringkan gula semut atau sedang produksi gula aren cair, aroma wangi dan enak akan berhamburan di sekeliling. Terkadang ada yang menyangka sedang melewati pabrik roti atau kue. Tentu ada banyak alasan mengapa aroma gula aren organik yang memikat saat dikeringkan atau dipanaskan. [...]

Mengapa Aroma Gula Aren Organik itu Wangi? Ini Penjelasannya!2024-02-03T16:21:21+07:00

Makanan Indonesia yang Diadopsi Dari Makanan Belanda

ARENGAINDONESIA.com - Makanan Indonesia Adopsi Makanan Belanda.  Dengan begitu banyak pulau dan budaya yang hidup di atasnya, sudah sewajarnya Indonesia bergelimang kekayaan kuliner. Banyak banget ragamnya. Bahkan hampir tiap daerah memiliki makanan khasnya masing-masing. Contohnya rendang dari Sumatera barat atau Cotto dari Makassar. Namun, tahukah kamu bahwa ada beberapa makanan Indonesia yang ternyata merupakan pengaruh [...]

Makanan Indonesia yang Diadopsi Dari Makanan Belanda2024-01-24T16:38:31+07:00