About Arenga Indonesia

Arenga Indonesia adalah produsen gula aren organik bubuk dan cair untuk industri makanan dan minuman

Nanas Anti Radang Sendi dan Gangguan Cerna

Nanas anti radang sendi dan gangguan cerna - Buah nanas mengandung bromelain enzim proteolitik yang mencerna makanan dengan memecah protein. Senyawa bromelin ini bersifat anti inflamasi, anti pembekuan dan antikanker. Kapan terakhir Anda mengkonsumsi nanas? Rasa dan sensasi apa saja yang teringat atau tersimpan di lidah? Manis, asam, atau kombinasi keduanya? Apapun rasa dominan yang [...]

Nanas Anti Radang Sendi dan Gangguan Cerna2021-11-12T12:26:19+07:00

Resep Kroket Kentang Aduhai

Resep kroket kentang aduhai Tidak ada yang bisa mengalahkan rasa  kentang. Di rebus, digoreng, sebagai bahan baku makanan kecil atau kue, dimasukan ke dalam rendang atau gulai, kentang akan selalu menyesuaikan diri. Sekalipun kentang bisa di tanam di mana saja di Indonesia, tapi sungguh, Dataran Tinggi Dieng selalu sebagai refrensi asal kentang terbaik. [...]

Resep Kroket Kentang Aduhai2020-07-12T18:01:38+07:00

Beda Gula Aren dan Gula Kelapa – Arenga Sugar vs Coconut Sugar

ARENGAINDONESIA.com - Beda Gula Aren dan Gula Kelapa - Arenga Sugar vs Coconut Sugar Palm sugar sebagai pemanis harian memang belum seterkenal gula pasir atau gula putih. Gula yang terbuat dari tebu ini hampir semua orang tahu asal pembuatan dan kegunaannya. Berbeda dengan pemanis yang berasal dari pohon palem-paleman, panggilan terhadap mereka hanya disatukan dalam [...]

Beda Gula Aren dan Gula Kelapa – Arenga Sugar vs Coconut Sugar2023-10-12T08:09:45+07:00

Gula Aren Arenga Sebagai Bumbu Masak

ARENGAINDONESIA.com - Iya, gula aren ARENGA sebagai bumbu masak bukan satu ide yang terlalu nyelimet. Kita sudah terbiasa menggunakan keluarga gula merah ini sebagai perasa makanan di Indonesia. Entah masakan berkuah, goreng, atau sekadar menumis. Menambahkan pemanis ini ke dalam makanan bertujuan meningkatkan aroma dan memperkuat rasa. Dan Arenga palm sugar sudah biasa untuk memperkuat [...]

Gula Aren Arenga Sebagai Bumbu Masak2023-06-28T10:49:54+07:00